Pengelolaan Kelas

Guru jaman sekarang sangat berbeda dengan guru jaman dahulu, baik dari tuntutan profesional maupun tuntutan kesejehateraan. sekarang ini hampir semua guru dikategorikan profesional yang dengan pemberian Sertifikat Profesi dari pihak Pemerintah dalam hal ini Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan ditambah lagi adanya biaya tambahan diluar gaji bulanan untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran atau untuk mengelola kelas agar lebih baik dari sebelumnya. sehingga tidak ada alasan Guru sekarang ini yang menyatakan tidak ada media, buku, alat peraga, atau sarana lainnya untuk mendukung proses pembelajaran yang dilakukan oleh Guru.
Namun demikian, guru perlu juga berupaya bagaimana mengelola pembelajaran yang interaktif walau didukung sarana yang baik akan tetapi tanpa pengetahuan dasar pengelolaan kelas untuk kondisi siswa sekarang ini maka akan mengalami kesulitan yang sangat berpengaruh terhadap kemauan belajar siswa itu sendiri. Olehnya itu, solusi jitu untuk bagaimana kelas atau siswa berminat atau termotivasi belajar adalah dengan menerapkan pelbagai model-model pembelajaran yang tentunya dikondisikan dengan siswa dan tentunya dengan tujuan pembelajaran itu sendiri.

Sehubungan dengan itu, dengan senang hati saya lampirkan model-model pembelajaran yang dapat digunakan baik guru mata pelajaran maupun guru kelas seperti berikut ini ;

Tidak ada komentar:

Posting Komentar